of

Menjelang Tahun Baru 2020, Brimob Kaltara intensifkan Patroli Objek Vital

Published 30 December 2019 06:00 By Admin Kaltara

Tarakan-Untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) serta mencegah terjadinya gangguan kamtibmas dan kriminalitas di wilayah Hukum Polda Kaltara, Brimob Kompi 2 Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltara terus meningkatkan pelaksanakan patroli obyek vital menjelang pergantian Tahun baru 2020, (Minggu 30/12/2019).

Dansat Brimob Polda Kaltara mengatakan bahwa Patroli obyek vital dilaksanakan dengan sasaran Premanisme, peredaran Narkoba, Miras, kepemilikan senjata api dan kejahatan jalanan lainnya yang dapat menyebabkan gangguan kamtibmas.

Dengan kegiatan tersebut Dansat Brimob Kaltara Kombes Pol Heri Sulesmono, SIK saat dimintai konfirmasinya mengatakan, dengan diintensifkan patroli baik siang maupun malam hari baik di Obyek Vital maupun ditempat rawan kriminalitas diharapkan dapat memberikan rasa aman bagi masyarakat dalam setiap aktivitasnya

"Patroli yang dilaksanakan ini diharapkan dapat meningkatkan keamanan serta dapat mencegah adanya gangguan kamtibmas, sehingga tercipta situasi yang aman khususnya di Bandara Udara Juwata Kota Tarakan,” jelas Dansat Brimob.

Makosat

Dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-79 Satuan Brimob Polda Kaltara Laksanakan Bakti Religi di Pura Agung Giri Jagatnatha Tarakan

24 June 2025

Tarakan – Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79, Satuan Brimob Polda Kalimantan Utara melaksanakan kegiatan bakti religi di Pura Agung Giri Jagatnatha, yang berlokasi di Jalan Bhayangkara, Kelurahan Karang Anyar, Kecamatan Tarakan Barat, Kota Tarakan, pada selasa (24/6).   Kegiatan bakti religi ini dilaksanakan dengan penuh semangat kebersamaan dan toleransi. Personel Brimob bersama pengurus pura melakukan pembersihan lingkungan pura, termasuk area pelataran dan halaman sekitar, sebagai bentuk kepedulian terhadap tempat ibadah umat Hindu.   Kombes Pol Sarly sollu, S.I.K., M.H., Sela...

Batalyon Pelopor Detasemen Gegana Makosat

Wadansat Brimob Pimpin Upacara Pembukaan Pelatihan Peingkatan Kemampuan SAR

18 February 2020

Tarakan – Wakil Komandan Satuan Brimob Polda Kaltara AKBP Sutrisno Hady Santoso, SIK pimpin upacara pembukaan Pelatihan Peingkatan Kemampuan Search And Rescue ( SAR ) bagi Personil Satbrimob Polda Kaltara, 18/02/2020. Menindak lanjuti atensi dari Dankorbrimob Polri terkait situasi dan kontijensi bencana yang terjadi dibeberapa wilayah di Indonesia, Satbrimob Polda Kaltara menggelar Pelatihan Peningkatan Kemampuan Search And Rescue / SAR untuk meningkatkan kemampuan personil dalam bidang SAR. Pelatihan peningkatan kemampuan SAR ini di lakukan selama 10 hari di Makosat Brimob Polda Kaltara dimu...

Batalyon Pelopor

Unit AWC Brimob Polda Kaltara Kembali semprotkan cairan Desinfektan di Kota Tarakan

09 July 2021

Unit AWC Brimob Polda Kaltara Kembali semprotkan cairan Desinfektan di Kota Tarakan   Tarakan – Satuan Brimob Polda Kaltara kembali kerahkan mobil Armored Water Canon (AWC) untuk melakukan penyemporatan disinfektan di seputaran Kota Tarakan.  Kamis,  (08/07/2021).   Masa Pandemi Covid -19 yang belum selesai di wilayah Kalimantan Utara membuat instansi terkait tetap berupaya menangani dampak penyebaran virus tersebut. Kali ini Satbrimob Polda Kaltara kembali semprotkan disinfektan sepanjang jalan Protokol Kota Tarakan. Penyemprotan  ini tersebut terdiri dari  1 unit Armored Water Canon(AWC) dan...

Follow Us